Pusat Bantuan Unggah File ETD : 089514182433
3444 Data Penelitian Mahasiswa tersimpan
42017 File Mahasiswa
Berhasil Ter-unggah
Hasil Validasi
Lebih detail
ANALISIS SEBARAN RAJUNGAN (PORTUNUS PELAGICUS) DI PESISIR PERAIRAN PANGKALAN SUSU BERDASARKAN SEX RATIO DAN UKURAN
Oleh : Fajar Wahyudi Manurung | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Rajungan (Portunus pelagicus) merupakan salah satu produk perikanan yang memiliki nilai ekonomi tinggi. Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui variasi panjang, lebar dan berat serta mengetahui rasio jantan betina rajungan yang tertangkap di Perairan pesisir Pangkalan Susu. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei - Juni di Perairan pesisir Pangkalan Su berat rajungan, lebar karapas, nisbah kelamin, rajungan. [...]

PENGARUH RENDAMAN BATU ZEOLIT DAN ARANG AKTIF TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP IKAN NILA MERAH (OREOCHROMIS SP.) YANG DIPELIHARA PADA AIR LIMBAH
Oleh : Khairul Nizar | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Ikan nila merah merupakan jenis ikan komsumsi air tawar yang memiliki tingkat toleransi lingkungan yang luas tidak terkecuali pada lingkungan dengan toksisitas tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengevaluasi pengaruh perendaman batu zeolit dan arang aktif terhadap kelangsungan hidup ikan nila merah yang dipelihara pada air limbah perkebunan kelapa Nila merah, kualitas air, zeolit, arang aktif, kelangsungan hidup. [...]

PENGARUH PENAMBAHAN EKSTRAK TANAMAN KROKOT(PORTULACA OLERACEA) PADA PAKAN KOMERSIL TERHADAP PENINGKATAN KECERAHAN WARNA IKAN CUPANG (BETTA SP.)
Oleh : NURUL AINA | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Negara Indonesia adalah salah satu eksportir terbesar ikan hias, baik berasal dari tawar maupun laut. Namun beberapa kendala yang dihadapi oleh pembudidaya ikan cupang yaitu, seperti kualitas warna kurang baik, pertumbuhan yang masih rendah. Ada berbagai cara dalam meningkatkan kualitas warna, yaitu dengan penambahan pigmen melalui pakan. Salah satunya dengan memanf Ekstrak Krokot, ikan cupang (Betta sp), dan pellet komersil [...]

EFEKTIVITAS DOSIS EKSTRAK KEDELAI (GLYCINE MAX) TERHADAP MOTILITAS SPERMA IKAN PATIN (PANGASIUS PANGASIUS) YANG DISIMPAN PADA SUHU PENGAWETAN
Oleh : CUT LUTFINA PUTRI | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan patin merupakan komoditi popular dan sengaja dibudidayakan pada kolam. Keunggulan ikan patin yaitu nilai ekonomis yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas dan menentukan dosis ekstrak kedelai yang dapat meningkatkan motilitas sperma ikan patin yang disimpan pada suhu pengawetan. Metode penelitian yang digunakan yakni RAL (Rancangan A Kedelai, Motilitas, Patin, Sperma [...]

ANALISIS LAJU KONSUMSI OKSIGEN PADA SISTEM PENGANGKUTAN TERTUTUP TERHADAP BENIH IKAN KOI (CYPRINUS CARPIO) YANG BERIKAN ANESTESI PERASAN DAUN SIRIH (PIPER BETLE L)
Oleh : YEREMIAS PERSON MANURUNG | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Penelitian bertujuan untuk menentukan dosis terbaik dari perasan daun sirih hijau sebagai bahan anestesi pengangkutan tertutup terhadap kelangsungan hidup Benih ikan koi yang ditransportasikan selama 8 jam mengunakan dosis yang berbeda yaitu 10 ml/L, 20 ml/L ,30ml/L dan 40ml/L dengan metode Rancangan Acak Lengkap (RAL). Hasil dari penelitian ini menunjukkan hasil ke Benih ikan koi, dosis perasan daun sirih hijau, Laju Konsumsi Oksigen, Transportasi. [...]

KOMBINASI PAKAN KOMERSIL DENGAN CACING DARAH (CHIRONOMUS SP.) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP IKAN KOI (CYPRINUS RUBROFUSCUS)
Oleh : Verawati Simanjuntak | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Ikan hias merupakan salah satu komoditas perikanan yang menjadi komoditas perdagangan yang potensi perdagangan di dalam dan luar negeri. Ikan hias dapat dijadikan sebagai sumber devisa negara. Agar ikan koi dapat tumbuh dengan baik diperlukan pemberian pakan yang tepat baik ukuran, jumlah, protein maupun kandungan nutrisi pakan oleh sebab itu penulis ingin mengkombi Cacing Darah, Ikan Mas Koi, dan Pelet Komersil [...]

EFEKTIVITAS PENAMBAHAN CAIRAN RUMEN DOMBA KOMERSIL PADA PAKAN TERHADAP SINTASAN DAN PERTUMBUHAN BENIH IKAN BAWAL AIR TAWAR (COLOSSOMA MACROPOMUM)
Oleh : Putri Maharani | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Cairan rumen domba merupakan salah satu sumber bahan yang murah dan mudah diperoleh sebagai sumber enzim-enzim hidrolase. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sintasan dan pertumbuhan ikan bawal air tawar yang diberi perlakuan cairan rumen domba komersil pada pakan dengan dosis yang berbeda. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen de cairan rumen domba komersil, ikan bawal, pertumbuhan, sintasan [...]

PENGARUH PADAT TEBAR BENIH IKAN GURAME (OSPHRONEMUS GOURAMY) PADA SISTEM TRANSPORTASI TERTUTUP DENGAN PEMBERIAN ANESTESI MINYAK CENGKEH
Oleh : chandra iyeda | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi tingkat kelangsungan hidup dan tingkat konsumsi oksigen benih ikan gurame dengan padat tebar yang berbeda. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan 4 perlakuan yang diulang sebanyak 3 kali ulangan. Pada setiap perlakuan diberikan dosis anestesi minyak cengkeh sebanyak 0,05 ml/L. Perlakuan Ikan Gurame, anestesi, transportasi tertutup, kelangsungan hidup [...]

EFEKTIVITAS PHOTOPERIOD YANG BERBEDA TERHADAP KINERJA PERTUMBUHAN BENIH LOBSTER AIR TAWAR (CHERAX QUADRICARINATUS) YANG DIPELIHARA PADA ALKALINITAS 80 MG/L
Oleh : Mudzakir abdilla nasution | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Lobster air tawar merupakan salah satu komoditas crustacea konsumsi yang belum banyak dikenal oleh kalangan masyarakat saat ini. Lobster air tawar dapat ditemukan hidup di danau, rawa, atau sungai. Lobster air tawar memiliki nilai harga jual yang tinggi dipasaran. Tingginya harga lobster air tawar berkaitan dengan tingginya permintaan pasar baik secara loka Photoperiod, lobster air tawar, kelangsungan hidup, pertumbuhan [...]

EFEKTIVITAS PEMBERIAN TEPUNG TESTIS KAMBING TERHADAP SEX REVERSAL IKAN CUPANG (BETTA SP.)
Oleh : M Rizqy Ramadhan | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Ikan cupang (Betta sp.) jantan merupakan ikan hias yang memiliki keistimewaan seperti keindahan warna tubuh dan keunikan bentuk sirip sehingga sangat diminati oleh pencinta ikan hias. Permintaan terhadap jenis ikan cupang jantan semakin meningkat belakangan ini, sehingga perlu dicari suatu metode yang dapat menghasilkan keturunan jantan secara massal. Adapu Ikan Cupang (Betta sp.), Kelangsungan Hidup, Rasio kelamin jantan, Tepung testis kambing dan Sex reversal. [...]

EFEKTIVITAS PEMBERIAN ASTAXANTHIN PADA DAPHNIA SP. DENGAN DOSIS BERBEDA TERHADAP KECERAHAN WARNA DAN PERTUMBUHAN BENIH IKAN MASKOKI (CARASSIUS SP.)
Oleh : Sarma Octaviani Nainggolan | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Ikan maskoki (Carrassius sp.) adalah salah satu jenis ikan hias dengan variasi warna yang menarik. Warna merupakan salah satu alasan ikan hias diminati oleh masyarakat, sehingga pembudidaya perlu meningkatkan kualitas warna pada ikan hias. Untuk meningkatkan kecerahan warna pada benih ikan maskoki diperlukan penambahan zat karotenoid pada pakan. Tujuan dari peneliti Ikan maskoki, astaxanthin, Daphnia sp., kecerahan warna [...]

PENGARUH DOSIS EKSTRAK DAUN SIRIH (PIPER BETLE L.)TERHADAP PENINGKATAN DAN KEBERHASILAN DAYA TETAS TELUR IKAN MAS (CYPRINUS CARPIO) YANG DI TETASKAN PADA SUHU 28⁰C
Oleh : Yossy Amanda Pakpahan | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2024)

Ikan mas (Cyprinus carpio) salah satu primadona dari zona perikanan air  tawar. Di pasaran ikan ini mempunyai nilai murah besar serta jumlah permintaan yang   lumayan tinggi paling utama di pasar lokal dalam Indonesia. Tingginya permintaan ikan mas sebagai keperluan mengkonsumsi. Salah satu upaya untuk meningkatkan produksi ikan mas dalam rangka pemen abnormalitas, daya tetas telur, ekstrak daun sirih, ikan mas [...]

EFEKTIVITAS SUHU OPTIMUM PENETASAN TELUR LOBSTER AIR TAWAR (CHERAX QUADRICARINATUS) PADA BERBAGAI FASE PERKEMBANGAN EMBRIO
Oleh : IMMANUEL PERDINAN PANGGABEAN | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Lobster air tawar (Cherax quadricarinatus) merupakan komoditas perikanan air tawar yang sangat menjanjikan sebagai pengganti lobster air laut. Proses penetasan telur merupakan salah satu faktor yang sangat menentukan keberhasilan dalam kegiatan budidaya lobster air tawar. Tujuan penelitian ini adalah mengevaluasi presentase derajat penetasan telur dan kelangsungan h Lobster air tawar, Inkubasi buatan, Fase perkembangan embrio [...]

APLIKASI PROBIOTIK DALAM PAKAN KOMERSIL PADA PEMELIHARAAN IKAN BAWAL (COLOSSOMA MACROPOMUM) DI KOLAM TERPAL
Oleh : RIZKY MOELA SANOVIQ | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan bawal air tawar berasal dari Amerika Selatan yakni Brazil, Venezuela, dan Ekuador, namun ikan ini masuk Indonesia dari Taiwan pada tahun 1986. Ikan bawal air tawar memiliki keunggulan yaitu selain pertumbuhannya cepat, kebutuhan akan protein dalam pakannya juga relatif rendah yaitu dengan kandungan protein 25% dalam pakan sudah dapat medukung pertumbuhannya. Ad Probiotik, Ikan Bawal (Colossoma macropomum), Kelangsungan Hidup, dan Pertumbuhan. [...]

PENGARUH BERBAGAI SUBSTRAT TERHADAP SINTASAN LOBSTER AIR TAWAR (CHERAX QUADRICARINATUS) PADA SISTEM PENGANGKUTAN TERBUKA
Oleh : MUHAMMAD NUR | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Lobster air tawar merupakan salah satu komoditas unggulan di Indonesia dengan negara tujuan ekspor ke Jepang, Hongkong, USA, dan beberapa negara lainnnya dalam kegiatan ekspor menyebabkan tingginya kematian yang disebabkan karena stres pada saat pengangkutan lobster sehingga menyebabkan pembudidaya mengalami kerugian. Penelitian ini dapat menjadi solusi alternatif u Lobster air tawar, Substrat berbeda, Transportasi [...]

EVALUASI SUMBER LEMAK YANG BERBEDA PADA PAKAN TERHADAP PERFORMA PERTUMBUHAN BENIH LOBSTER AIR TAWAR (CHERAX QUADRICARINATUS)
Oleh : TUMIHARTI | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Cherax quadricarinatus adalah Lobster Air Tawar yang dapat menghuni wilayah perairan menggenang maupun mengalir yaitu pada rawa-rawa, danau, dan sungai yang terdapat tempat untuk berlindung. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sumber lemak yang berbeda pada pakan komersil terhadap performa pertumbuhan benih Lobster Air Tawar(Cherax quadricarinatus). Lobster Air Tawar, Sumber Lemak, Minyak Kelapa, Minyak Jagung, Minyak Ikan, Minyak Cumi, Pertumbuhan [...]

PENGARUH WAKTU PEMBERIAN FERMENTASI DEDAK TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS AIR DAN PERTUMBUHAN UDANG VANNAME (LITOPENAEUS VANNAMEI)
Oleh : ADNAN SYAFI'I | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Udang vanname merupakan salah satu komoditas produk yang memiliki nilai ekonomis tinggi di Indonesia dan luar negeri. Penelitian ini bertujuan untuk penentuan waktu yang tepat pemberian fermentasi dedak padi dalam meningkatkan kualitas dan pertumbuhan dan udang vannamei serta. Penelitian menggunakan metode eksperimen dengan 4 perlakukan yang diulang sebanyak 3 ulang Udang Vanname, Fermentasi Dedak Padi, Kualitas Air, Pertumbuhan, Kelansungan Hidup. [...]

EFEKTIVITAS DOSIS EKSTRAK BIJI KARET (HAVEA BRASILIENSI) TERHADAP KEBERHASILAN ANESTESI BENIH IKAN KOI (CYPRINUS CARPIO)
Oleh : HUNA SELFIA RANI | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan koi (Cyprinus carpio) merupakan jenis ikan hias air tawar yang banyak diminati karena ikan koi memiliki pola warna yang menarik. Kegiatan transportasi benih umumnya dilakukan dengan kepadatan yang tinggi dapat mengakibatkan ikan menjadi stres hingga mengalami kematian. Sebelum dilakukan transportasi perlu adanya kegiatan anestesi untuk mengetahui berapa lama ik Biji Karet, Anestesi, Ikan Koi, Laju Komsumsi Oksigen, Tingkah Laku [...]

PENGARUH LAMA PENCAHAYAAN YANG BERBEDA TERHADAP SINTASAN DAN PERTUMBUHAN BENIH IKAN GURAME (OSPHRONEMUS GOURAMY)
Oleh : M. HIDAYAT | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Gurami merupakan salah satu komoditas perikanan air tawar yang cukup penting apabila dilihat dari permintaan yang cukup besar dan harganya relatif tinggi dibandingkan ikan air tawar lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama pencahayaan yang berbeda terhadap sintasan dan pertumbuhan benih ikan gurami (Oshpronemus gouramy).
Ikan gurami, Fotoperiod, Bobot, Sintasan [...]

PENGARUH PEMBERIAN PAKAN ALAMI DAPHNIA SP. YANG DIPERKAYA DENGAN TEPUNG SPIRULINA TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP DAN PERTUMBUHAN BENIH IKAN CUPANG (BETTA SP.)
Oleh : TEUKU ALRIAN MULANA | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan cupang dengan nama ilmiah Betta sp. merupakan salah satu ikan hias yang banyak diminati oleh para penggemar ikan hias dalam kalangan yang luas, baik anak-anak maupun dewasa. Pakan merupakan faktor penting dalam pemeliharaan ikan. Pakan yang diberikan harus mudah dicerna dan memiliki nilai nutrisi yang tinggi. Ikan yang dipelihara memerlukan pakan yang memiliki Daphnia sp., Tepung Spirulina, benih ikan cupang [...]

PENGARUH KADAR LEMAK YANG BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN BENIH IKAN BAUNG (MYSTUS NEMURUS)
Oleh : RAZALI PUTRA | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan baung merupakan salah satu komoditas perairan umum yang mempunyai prospek untuk dibudidayakan baik di kolam maupun keramba jaring apung dan jenis ikan ini dapat cepat menyesuaikan diri terhadap pakan buatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh pemberian kadar lemak berbeda terhadap laju pertumbuhan benih ikan baung (Mystus nemurus). Penelitian Ikan baung (Mystus nemurus), Lemak, Pertumbuhan [...]

PERTUMBUHAN NANNOCHLOROPSIS SP. PADA BERBAGAI MEDIA LIMBAH CAIR TAMBAK
Oleh : SARA SERINA BR SITEPU | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Nannochloropsis sp. merupakan mikroalga yang banyak digunakan sebagai pakan alami contohnya sebagai pakan alami untuk rotifera, artemia dan juga larva ikan. Pada saat kultur Nannochloropsis sp. dibutuhkan pupuk yang digunakan untuk proses fotosintesis. Limbah cair tambak dapat mengakibatkan pencemaran pada perairan yang masih mengandung bahan organik yang dapat dima Limbah cair tambak, Nannochloropsis sp., Nitrat, Fosfat [...]

ANALISIS KEANEKARAGAMAN JENIS IKAN KERAPU (SERRANIDAE) DAN IKAN SEMBILANG (PLOTOSIDAE) DI PERAIRAN LANGSA ACEH
Oleh : ELA LUSIANA | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan Kerapu dan ikan Sembilang merupakan jenis ikan yang hidup di perairan Langsa Aceh. Ikan Kerapu dan ikan Sembilang umumnya hidup di perairan dangkal dan tinggal di kawasan estuari dengan substrat berbatu, berpasir dan berlumpur. Ikan Kerapu dan ikan Sembilang merupakan ikan yang memiliki nilai ekonomis yang cukup baik dan digemari masyarakat. Tujuan penelitian i Dominansi, Keanekaragaman, Kerapu, Keseragaman, Sembilang [...]

EFEKTIVITAS FOTOPERIOD YANG BERBEDA TERHADAP KEMATANGAN GONAD DAN PERFORMA REPRODUKSI LOBSTER AIR TAWAR (CHERAX QUADRICARINATUS)
Oleh : JAMALUDDIN | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Lobster Air Tawar (Cherax quadricarinatus) lebih dikenal masyarakat sebagai ikan hias. Lobster air tawar dikembangkan sebagai komoditi untuk konsumsi sejak tahun 2003. Kebutuhan akan komoditi ini semakin meningkat namun produksinya masih sangat rendah, sehingga harga lobster air tawar cukup tinggi dan mahal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas foto Lobster air tawar, Fotoperiod, Gonad, Fekunditas, Diamater telur [...]

KEANEKARAGAMAN IKAN DI PERAIRAN KUALA LANGSA KOTA LANGSA
Oleh : FAKHRUR RAZI | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Kuala Langsa merupakan daerah pesisir yang saat ini tergolong sangat mengkhawatirkan dikarenakan kepahaman masyarakat mengenai faktor perairan yang menyebabkan pencemaran lingkungan banyak terjadi di beberapa daerah, bahkan ada beberapa makhluk hidup yang sedang terancam punah akibat dari pencemaran lingkungan dan beberapa diantaranya adalah hewan endemik (jenis yan dominansi, keanekaragaman, kelimpahan relatif, keseragaman, kuala langsa [...]

PENGARUH PENAMBAHAN ASTAXANTHIN PADA PAKAN KOMERSIL TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENUR UDANG WINDU (PENAEUS MONODON)
Oleh : T. FAJAR KHAIRULLAH | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Udang windu merupakan komoditas perikanan yang memiliki nilai ekonomis yang cukup tinggi karena udang windu sangat digemari oleh konsumen lokal dan konsumen luar negeri. Hal ini disebabkan oleh rasa udang windu yang enak dan gurih serta kandungan gizinya sangat tinggi yaitu mengandung 90% protein. Kendala yang sering dihadapi dalam budidaya adalah lambatnya pertumbu Astaxanthin, benur udang windu (Penaeus monodon), dan pellet komersil [...]

PENGARUH LAMA PERENDAMAN EKSTRAK DAUN MAHONI (SWIETENIA MAHAGONI) UNTUK PENGOBATAN PARASIT ARGULUS SP. PADA BENIH IKAN MAS (CYPRINUS CARPIO)
Oleh : RAMAYANTI | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan mas (Cyprinus carpio) adalah salah satu jenis ikan air tawar yang banyak dibudidayakan dan memiliki banyak keunggulan salah satunya yaitu pertumbuhannya yang cepat, mudah dipelihara, memiliki nilai gizi dan nilai ekonomis yang cukup tinggi. Permasalahan yang sering dihadapi dalam usaha budidaya ikan mas adalah munculnya serangan penyakit yang dapat men Ekstrak Daun Mahoni, Benih Ikan Mas, Argulus sp. [...]

EVALUASI BEBERAPA JENIS BAHAN HERBAL TERHADAP KEBERHASILAN MASKULINISASI IKAN GUPPY (POECILIA RETICULATA)
Oleh : Abshar H Berasa | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan guppy (Poecilia reticulata) merupakan jenis ikan hias yang banyak dibudidayakan sebagai komoditas ekspor. Ikan guppy digemari karena mudah dipelihara, dan memiliki variasi warna yang indah terutama pada ikan guppy jantan, Adanya perbedaan antara guppy jantan dan betina membuat indukan guppy jantan lebih diminati dan memiliki harga jual yang tinggi. Penelitian i bahan herbal, ikan guppy, sex reversal [...]

EFEKTIVITAS DOSIS FERMENTASI DEDAK PADI TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS AIR PADA PEMELIHARAAN POST LARVA UDANG VANNAME (LITOPENAEUS VANNAMEI)
Oleh : Fajar Sinurat | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Udang vanname merupakan salah satu udang yang memiliki nilai ekonomi, sekaligus jenis udang yang sering dibudidayakan di Indonesia. Udang vanname memiliki sifat yang responsif terhadap pakan yang ditandai dengan nafsu makan yang cukup tinggi. Banyak petani tambak dalam budidaya udang vannme melakukan pemberian fermentasi dedak yang selama ini diterapkan oleh pembudi Dedak padi, Fermentasi, Udang Vanname [...]

PENGARUH WAKTU PEMUASAAN TERHADAP KINERJA PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENIH IKAN KOI (CYPRINUS CARPIO) YANG DIPELIHARA PADA SUHU OPTIMUM
Oleh : Andini fadila tanjung | Prog.Studi : Akuakultur/Budidaya Perairan (2023)

Ikan koi merupakan jenis ikan hias yang warna dan keunikan bentuk tubuhnya menjadi salah satu daya tarik pada ikan koi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengevaluasi pengaruh lama pemuasaan terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup ikan koi (Cyprinus carpio) yang dipuasakan secara periodik pada suhu yang optimum. Metode yang digunakan pada penelitian Ikan Koi, Kelangsungan Hidup, Lama Pemuasaan, Pertumbuhan [...]

Kembali ke atas!