Pusat Bantuan Unggah File ETD : 089514182433
3468 Data Penelitian Mahasiswa tersimpan
42378 File Mahasiswa
Berhasil Ter-unggah
Hasil Validasi
Lebih detail
PEMBUATAN BATU BATA DENGAN PENAMBAHAN CAMPURAN FLY ASH DAN SEMEN TANPA PEMBAKARAN
Oleh : SAHIRA ULFA | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Batu bata adalah bahan bangunan yang telah lama dikenal dan dipakai olehmasyarakat baik dipedesaan maupun diperkotaan yang berfungsi untuk bahan bangunan konstruksi. Peningkatan akan bahan bangunan dapat dilakukan denganpemanfaatan sumber daya lokal, dapat berupa pemanfaatan barang-barang yangsudah tidak terpakai seperti limbah abu terbang batu bara atau fly ash.Dalampen Kata Kunci :Fly Ash, Batu Bata, Pengujian Kuat Tekan, Pengujian Kuat Lentur. [...]

KAJIAN PENYEBAB KETERLAMBATAN PELAKSANAAN PROYEK KONTRUKSI PASAR RAKYAT DI DAERAH LANGSA LAMA KOTA LANGSA
Oleh : AIDIL AHMAD | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Proyek konstruksi merupakan suatu rangkaian kegiatan membuat suatu bangunan,yang umumnya mencakup pekerjaan pokok dalam bidang teknik sipil dan teknikarsitektur. Berbagai hal dapat terjadi dalam proyek kontruksi yang dapatmenyebabkan bertambahnya waktu pengerjaan sehingga penyelesaian proyekmenjadi terlambat. Sehingga berpengaruh dengan kinerja waktu, sehinggamenye Kata kunci: Penyebab Keterlambatan, Proyek Konstruksi, Pasar Rakyat. [...]

PEMANFAATAN FLY ASH BATUBARA SEBAGAI BAHANPENGISI BATAKO DITINJAU DARI KUAT TEKAN
Oleh : BALQIS UMAIRAH | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Banyak industri telah mengganti sumber energi pada pembangkit listrik tenagauap/boiler dari minyak dengan batubara sebagai akibat langka dan mahalnyaharga bahan bakar tersebut. Selain dapat meningkatkan nilai ekonomisnya, prosespemanfaatan limbah abu terbang juga mengurangi jumlah dan dampak buruknyaterhadap lingkungan. Mengingat bahan bangunan yang dipilih adalah Kata kunci : Batako, Fly Ash, Kuat Tekan Optimum [...]

STUDI KELAYAKAN INVESTASI PROYEK PERUMAHAN AVINA WIDIA PRATAMA PEUDAWA ACEH TIMUR
Oleh : SYAHRU RAMADHAN | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Kebutuhan penduduk yang terus meningkat dari tahun ke tahun serta tingkatperpindahan penduduk yang cukup tinggi, berakibat pada peningkatan kebutuhansarana dan prasarana terutama kebutuhan perumahan. Dengan demikian peluanginvestasi untuk membangun perumahan menjadi terbuka lebar, baik bagipemerintah maupun pihak swasta, dari studi kelayakan investasi yang tepat dan Kata kunci: Investasi, Proyek Perumahan, NPV, IRR. Dan menggunakan 4 alternatif yang digunakan alternatif ke 1 [...]

ANALISA KEBUTUHAN AIR BERSIH DAN KETERSEDIAAN AIR BAKU PADA IPA PDAM TIRTA MON PASE KABUPATEN ACEH UTARA
Oleh : MURIZAL | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Air termasuk salah satu sumber daya alam yang memiliki fungsi sangatvital bagi kehidupan makhluk hidup yang ada di muka bumi ini, tetapi untuk pemanfaatannya dibutuhkan suatu sistem pengelolaan yang layak agar airtersebut tetap tersedia dalam jumlah yang cukup dan kualitas yang memadai.Sehingga Pemerintah memutuskan untuk penyediaan air bersih di Indonesiadilakukan Kata Kunci: Jumlah penduduk, Kebutuhan air, Ketersediaan Air [...]

ANALISIS PERHITUNGAN STRUKTUR LABORATORIUM TEKNIK SIPIL TYPE II FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SAMUDRA
Oleh : MAYSARAH | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Minimnya sarana infrastruktur pendukung seperti Laboratorium di UniversitasSamudra khususnya dalam Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknikmengakibatkan Universitas Samudra harus bekerja keras dalam membanguninfrastruktur guna mengimbangi kemajuan teknologi dan pengetahuan. Penelitianini bertujuan untuk merencanakan dimensi dan penulangan balok, kolom, pelatdan t Kata Kunci : Laboratorium, SAP2000, SNI 03-1726-2012 [...]

ANALISIS KELAYAKAN EKONOMI PROYEK PEMBANGUNAN RUMAH SUSUN KOTA LANGSA
Oleh : RISMA WATI | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Universitas Sains Cut Nyak Dhien Langsa (CND) adalah salah satu Universitasyang mengembangkan program rumah susun bagi mahasiswa peserta didik D-3,S-1, dan program khusus lainnya dengan lama pendidikan minimal tiga tahun,salah satu bentuk layanan perguruan tinggi kepada mahasiswa adalah disediakanrumah susun sebagai hunian tempat tinggal. Program rumah susun juga m Kata kunci : Analisis kelayakan investasi, analisis ekonomi, BEP, NPV, BCR. [...]

PEMBUATAN PETA KONTUR KAMPUS MEURANDEH UNIVERSITAS SAMUDRA MRNGGUNAKAN SOFTWARE 3D CIVIL
Oleh : FITRIA KEUMALA DEWI | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Universitas Samudra sebagai Universitas yang sedang dalam masa perkembangan. Oleh karena itu, Universitas Samudra bertujuan untuk membangun fasilitas yang belum memadai. Untuk merencanakan pembangunan salah satunya yaitu membagun prasarana lahan transportasi dalam kawasan kampus dan lahan untuk pembangunan gedung perkuliahan. Topografi lahan Universitas Samudra yang berbukit-bukit dengan elevas Kata kunci : universitas samudra, kontur, elevasi, 3D civil. [...]

IDENTIFIKASI PROFIL BAGIAN HULU SUNGAI KRUENG LANGSA
Oleh : IRFA FAUZAN | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Sungai sebagai sumber air merupakan salah satu sumber daya alam yang mempunyai fungsi serba guna bagi kehidupan dan penghidupan manusi. Kualitas air sungai di pnengaruhi oleh berbagai faktor, aik berupa kondisi alami sungai seperti bentang alam, kehidupan akuatik kondisi DAS maupun kegiatan manusia . Sungai Krueng Langsa merupakn sungai yang berada di kota Langsa di mana posisi nya berada di te Kata Kunci : Sungai Kruneng Langsa , Profil Sungai , DAS [...]

ANALISA KARAKTERISTIK PARKIR PADA JALAN CUT NYAK DHIEN KOTA LANGSA
Oleh : M. KHAIDIR | Prog.Studi : Teknik Sipil (2019)

Kota Langsa adalah salah satu kota di Aceh, Indonesia. Kota Langsa berada kuranglebih 400 km dari kota Banda Aceh. Kota Langsa sebelumnya berstatus KotaAdministratif sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 64 Tahun 1991 tentangPembentukan Kota Administratif Langsa. Pasar juga merupakan salah satu pusatkegiatan ekonomi, salah satunya adalah Jln cut nyak Dhien Kota Langsa Kata Kunci : Parkir, Kapasitas, Akumulasi Maksimum, Volume Parkir [...]

PEMANFAATAN ABU ARANG BATOK KELAPA SEBAGAI BAHAN PENGISI PADA CAMPURAN BETON TERHADAP KUAT TEKAN BETON
Oleh : ARIEF TRI SETYAWAN | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Dalam setiap proses produksi selalu dijumpai hasil produk atau sisa dari bahan limbah yang cukup mudah didapatkan di pasar tradisional yang tidak digunakanlagi dan dibuang sebagai limbah. Jika limbah ini dibuang secara sembarangantentunya akan menimbulkan dampak negatif bagi lingkungan. Maka perlu upayauntuk memanfaatkan limbah yang ada sehingga dapat mengurangi pencemar Kata Kunci : Abu Arang Batok Kelapa, Kuat Tekan, Faktor Air Semen, Serapan Air, Lingkungan [...]

PENGARUH PENAMBAHAN SERBUK BESI TERHADAP KUAT TEKAN BETON
Oleh : MUHAMMAD DIYO | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Beton yang digunakan sebagai struktur dalam konstruksi teknik sipil, dapatdimanfaatkan untuk banyak hal. Dalam teknik sipil, struktur beton digunakanuntuk bangunan pondasi, kolom, balok, dan pelat. Salah satu bahan limbah yangdapat dimanfaatkan adalah serbuk besi. Serbuk besi adalah bagian dari hasilkegiatan potongan atau sisa pembubutan besi yang jarang dimanfaatkan seh Serbuk Besi, Kuat Tekan, Beton, Kubus [...]

PERINGKAT PENANGANAN RISIKO KONTRAKTOR SKALA KECIL PADA PROYEK JEMBATAN DI KABUPATEN ACEH TAMIANG
Oleh : ARINA MAHLIA | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Proyek jembatan merupakan satu jenis proyek yang memiliki potensi risiko yangcukup tinggi karena sifatnya yang unik dan kompleks. Potensi risiko ini dimulaidari tahap konsep, desain, pelaksanaan yang matang, serta penyelesaian. Untuk itupenanganan risiko yang akan dihadapi pada suatu proyek penting dilakukan sedinimungkin. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kara Peringkat penanganan risiko, manajemen risiko [...]

PERBAIKAN SUBGRADE DENGAN MENGGUNAKAN SERBUK BATA MERAH DAN KAPUR (Studi Kasus : Tanah Lembung Alue kiro Kec. Birem Bayeun)
Oleh : RIDWANSYAH PUTRA | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Salah satu kekuatan suatu konstruksi ditentukan oleh kualitas tanah dasar yangdigunakan. Seperti pada konstruksi jalan, kualitas tanah dasar sangat menentukankekuatan jalan. Stabilisasi tanah adalah suatu cara atau metode yang digunakanuntuk memperbaiki kualitas tanah dasar dengan tujuan untuk meningkatkan mututanah agar lebih baik dan meningkatkan daya dukung tanah terh konstruksi, tanah dasar, serbuk bata merah, kapur, CBR [...]

STABILISASI TANAH LEMPUNG DENGAN MENGGUNAKAN CAMPURAN ABU SEKAM PADI DAN KAPUR LIMBAH CANGKANG KERANG
Oleh : RAMLANAH | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Tanah merupakan elemen penting dari struktur bawah sebuah kontruksi, sehinggatanah harus mempunyai daya dukung yang baik. Namun kenyataan dilapanganbanyak ditemukan tanah yang memiliki daya dukung yang rendah, sehinggamemerlukan stabilisasi tanah dengan menggunakan campuran kapur limbah cangkangkerang dan abu sekam padi. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan persenta Tanah Lempung, Stabilisasi, Cangkang Kerang, Abu Sekam Padi, CBR [...]

STABILISASI TANAH DASAR (SUBGRADE) DENGAN MENGGUNAKAN PASIR UNTUK MENAIKKAN NILAI CBR DAN MENURUNKAN SWELLING
Oleh : NURFADZILLAH | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Tanah juga berfungsi sebagai pendukung pondasi dari bangunan, maka di perlukan tanah dengan kondisi kuat untuk menahan beban diatasnya. (Das, 1998).Pengertian pasir adalah bahan bangunan yang banyak di pergunakan dari strukturpaling bawah hingga paling atas dalam bangunan. Baik sebagai pasir urug, adukanhingga campuran beton. Stabilisasi tanah adalah suatu usaha yang dip Tanah Lempung, Pasir, CBR, Swelling [...]

PENINGKATAN NILAI CBR TANAH LEMPUNG DENGAN MENGGUNAKAN SEMEN UNTUK TIMBUNAN JALAN
Oleh : M. HANAFIAH | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Tanah dasar (subgrade) yang digunakan untuk suatu konstruksi jalan raya harusmemiliki daya dukung tanah yang baik, karena beban yang bekerja diataskonstruksi jalan adalah beban statis dan beban dinamis. Salah satu tujuan yangdapat kita lakukan apakah daya dukung tanah dasar itu baik atau tidak yaitudengan cara mengetahui nilai CBR nya. Daya dukung tanah yang kurang baik AASTHO, Tanah, Semen, Stabilisasi kimiawi, CBR [...]

STUDI PERENCANAAN GEDUNG LABORATORIUM TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS SAMUDRA
Oleh : MAHYUDDIN | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Prodi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Samudra telah berperan aktif dalam upaya mencerdaskan kehidupan bangsa, mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk membantu mengatasi berbagai persoalan insfrastruktur di Indonesia, dan mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui pelaksanaan mandat keilmuan yang diembannya. Oleh karena itu, demi merealisasikan upaya tersebut, mak Survei, Perencanaan, Laboratorium. [...]

NALISIS PENGARUH KADAR GARAM PADA AIR PAYAU TERHADAP KUAT TEKAN BETON (Studi Kasus: Desa Sei Kuruk III Kec. Seruway Kab. Aceh Tamiang)
Oleh : A. TARMIZI LUBIS | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Penggunaan air yang baik dan sesuai dengan peraturan beton ada kalanya tidak
dapat dicapai diakibatkan keterbatasan sumber daya sehingga perlu memikirkan
alternatif penggunaan air untuk pekerjaan konstruksi beton. Seperti di Desa Sei
Kuruk III Kecamatan Seruway Aceh Tamiang yang memiliki perairan payau di
sepanjang wilayah tersebut sehingga air bersih terbilang sulit. Penelitian ini
bersifat campuran beton normal, air payau, salinitas, kuat tekan. [...]

EVALUASI JALUR PEDESTRIAN JALAN JENDERAL AHMAD YANI KOTA LANGSA
Oleh : RINI SRIWAHYUNI | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Jalur pejalan kaki sebagai salah satu infrastruktur transportasi lokal kota
memiliki peran dan fungsi penting untuk memberikan layanan dan kenyamanan
bagi warga kota. Kondisi yang ada saat ini masih banyak permasalahan terkait
kualitas sarana dan prasarana pejalan kaki ini seperti tidak ada jalur khusus untuk
penyandang disabilitas, tempat sampah yang tidak ada, banyak
halangan/gangguan Evaluasi, Pedestrian, Disabilitas [...]

PENGARUH WAKTU DAN TEMPAT PENYIMPANAN TERHADAP SIFAT FISIK DAN MEKANISME TANAH
Oleh : YULIA PUTRI | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Soil has an important role in the construction of civil construction. The soil
investigation aims to obtain the soil technical properties of physical and mechanical
properties of the soil. This study aims to determine to know the effect of time and place
of storage the decrease in groundwater content measured were filter analysis. The
sample of this research is clay taken at Kampung Bandung, K Tanah, Kadar Air, Suhu, Tempat, Waktu [...]

EVALUASI KINERJA ORGANISASI DINAS PERHUBUNGAN TERHADAP PELAYANAN ANGKUTAN UMUM DI KABUPATEN ACEH TIMUR
Oleh : AYU LANDA | Prog.Studi : Teknik Sipil (2018)

Kurangnya pelayanan angkutan umum merupakan salah satu permasalahan transportasi yang dihadapi penduduk Aceh Timur. Berkenaan dengan permasalan tersebut, maka penelitian ini ditujukan untuk mengetahui kinerja Dinas Perhubungan Kabupaten Aceh Timur dalam mengatasi permasalahan tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja Dinas Perhubungan Kabupaten Aceh Timur dalam mencip Dinas Perhubungan, Kinerja, Pelayanan, Transportasi. [...]

Kembali ke atas!