PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTNASI, EFEKTIFITAS DAN KEAHLIAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KINERJA INDIVIDUAL (STUDI PADA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA LANGSA)

SAFWATI (2023), PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTNASI, EFEKTIFITAS DAN KEAHLIAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KINERJA INDIVIDUAL (STUDI PADA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA LANGSA). Skripsi, Universitas Samudra.

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi, Efektifitas dan Keahlian Pengguna Sistem Informasi Akuntansi terhadap Kinerja Individual pada Satuan Kerja Perangkat Daerah. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 33 responden. Metode analisis data menggunakan analisis regresi linier bergandan dengan persamaan regresi y = 2,153+ 0,122X1 + 0,013X2 + 0,240X3. Hasil penelitian menjelaskan bahwa Informasi Akuntansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Individual, Efektifitas Sistem Informasi berpengaruh Positif dan Signifikan terhadap Kinerja Individual, Keahlian Pengguna Sistem Informasi Akuntansi berpengaruh positif dan Signifikan terhadap Kinerja Individual. Informasi Akuntansi, Efektifitas dan Keahlian Pengguna Sistem Informasi secara silmultan berpengaruh terhadap Keahlian Individual di SKPD Kota Langsa.

Kata kunci : NO KEYWORD

File ::(login required)
Tipe Items : Skripsi
Penulis/Penyusun : SAFWATI
Fakultas : Fakultas Ekonomi
Program.Studi : Akuntansi (2023)
Tanggal disimpan : 29-09-2023 10:16
Terakhir diubah : 29-09-2023 10:17
Penerbit : Langsa, Universitas Samudra, 2023
URI : https://etd.unsam.ac.id/detail.php?id=4626
Root : https://www.unsam.ac.id
Kembali ke atas!