EFEKTIVITAS PROGRAM PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (P3MD) GAMPONG BEUSA SEBERANG KECAMATAN PEUREULAK BARAT TAHUN 2016

MARYANA (2018), EFEKTIVITAS PROGRAM PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (P3MD) GAMPONG BEUSA SEBERANG KECAMATAN PEUREULAK BARAT TAHUN 2016 . Skripsi, Universitas Samudra.

ABSTRAK

Penelitian dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui efektifitas Program
Pembangunan dan Pemberdayaan MasyarakatDesa di Gampong Beusa Seberang Kecamatan Peureulak Barat Tahun 2016-2017. Penelitian ini menggunakan responden sebanyak 84 orang yang
merupakan masyarakat pada Gampong Beusa Sebrang. Metode analisis data yang
digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Berdasakan hasilpenelitiannilai
penimbang 4,2 atauberdasarkanberadapada interval 3,41 – 4,2
dengan interpretasi efektif. [content format:error]


 

Kata kunci : -

File ::(login required)
Tipe Items : Skripsi
Penulis/Penyusun : MARYANA
Fakultas : Fakultas Ekonomi
Program.Studi : Ekonomi Pembangunan (2018)
Tanggal disimpan : 21-02-2019 11:55
Terakhir diubah : 21-02-2019 11:55
Penerbit : Langsa, Universitas Samudra, 2018
URI : https://etd.unsam.ac.id/detail.php?id=194
Root : https://www.unsam.ac.id
Kembali ke atas!